Resep SUMPIA ISI ABON oleh Nita Rismayanti Niwan
Dibawah ini adalah cara membuat SUMPIA ISI ABON. Resep SUMPIA ISI ABON yang dibuat oleh Nita Rismayanti Niwan bisa menjadi .
Resep SUMPIA ISI ABON
Porsi:
Bahan-bahan
- 100 gram Tepung terigu protein sedang
- 25 gram tepung beras
- 1/2 sendok teh baking powder
- 1/2 sendok teh garam
- 40 ml air
- secukupnya Minyak goreng, untuk menggoreng
- Bahan isi :
- 200 gram abon daging sapi /ayam, siap pakai
Langkah
-
Kulit : Campur semua bahan, aduk hingga adonan kalis . Giling adonan dengan gilingan mi hingga tipis
potong-potong kotak 4×4 cm, isi dengan abon dan bungkus seperti lumpia . Lakukan hingga adonan habis -
Panaskan minyak goreng kemudian goreng hingga kekuningan dan kering, tiriskan
-
Sajikan
Demikianlah Resep SUMPIA ISI ABON, Harapan kami bermanfaat untuk anda.Untuk mencari berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep SUMPIA ISI ABON diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep SUMPIA ISI ABON Kiriman dari Nita Rismayanti Niwan diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep SUMPIA ISI ABON Kiriman dari Nita Rismayanti Niwan dengan alamat Url: https://itssecretgardens.blogspot.com/2015/10/resep-sumpia-isi-abon-kiriman-dari-nita.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.