Resep Kue sus vla pandan oleh Dibalik Dapur MaMitha
Inilah cara membuat Kue sus vla pandan. Resep Kue sus vla pandan yang dibuat oleh Dibalik Dapur MaMitha bisa jadi Jd 30 buah.
Resep Kue sus vla pandan
Porsi: Jd 30 buah
Bahan-bahan
- ? Bahan Kulit
- 250 Gram tepung terigu (prot tinggi)
- 200 Gram Margarin
- 1/4 sdt Garam
- 500 ml air
- 4 Butir telur
- ? Bahan Vla
- 1 sachet SKM putih
- 1 sachet susu Dancow bubuk
- 500 ml air
- 75 Gram gula
- 150 gram tepung maizena
- 1/4 sdt vanili bubuk
- 1 sdm Mentega
- 1 sdt pasta pandan
Langkah
-
Membuat Kulit Campur margarin,air,garam.Masak diatas api.sampai mendidih.Kecilkan api. -Panas2 Masukkan tepung terigu,aduk sampai kalis. -Biarkan sampai hangat. Panaskan oven. Setelah hangat masukkan telur satu persatu.aduk dengan mixer speed rendah. Siapkan loyang,olesi dengan mentega.Masukkan adonan kedalam plastik segitiga.spuitkan di atas loyang dengan gerakan melingkar. Pada rak oven bagian bawah,siapkan loyang kosong, isi dengan sedikit air.
Tambah foto
Tambah foto
-
Membuat Vla Campur air,susu bubuk tepung maizena,garam,gula,Aduk aduk sampai tidak bergerindil. Masak dengan api kecil sambil terus diaduk. Masukkan SKM, pasta pandan dan mentega. Masak sampai meletup2. Biarkan hangat.Setelah hangat Masukkan dalam plastik segitiga.
Tambah foto
Tambah foto
Tambah foto
Demikianlah Resep Kue sus vla pandan, Semoga berguna untuk anda.Untuk menemukan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Kue sus vla pandan diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Kue sus vla pandan Kiriman dari Dibalik Dapur MaMitha diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Kue sus vla pandan Kiriman dari Dibalik Dapur MaMitha dengan alamat Url: https://itssecretgardens.blogspot.com/2015/12/resep-kue-sus-vla-pandan-kiriman-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.