Resep Cheesecake Oreo Strawberry - Bunda Tika

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Cheesecake Oreo Strawberry - Bunda Tika
  • Resep Cheesecake Oreo Strawberry oleh Bunda Tika

    Berikut ini resep masakan Cheesecake Oreo Strawberry. Resep Cheesecake Oreo Strawberry yang dibuat oleh Bunda Tika bisa menjadi .



    cara membuat Cheesecake Oreo Strawberry


    Resep Cheesecake Oreo Strawberry


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 5 bungkus oreo isi 3pcs
    2. 500 ml susu uht rasa strawberry
    3. 3 sdm gula pasir
    4. 1/4 sdt garam
    5. 3 sdm tepung maizena
    6. Pewarna merah
    7. secukupnya Keju

    Langkah

    1. Pisahkan biscuit oreo dan krim nya.

    2. Blender biscuit oreo hingga halus.Ditumbuk jg bisa.

    3. Campur tepung maizena dengan sedikit air,aduk sampai larut,sisihkan.

    4. Campur susu,gula,garam,krim oreo dan 6 tetes pewarna merah.Masak hingga mendidih.

    5. Tuang campuran tepung maizena aduk rata hingga meletup letup.

    6. Dinginkan sebentar.

    7. Tuang sedikit adonan susu.Taburi atasnya dengan oreo bubuk.

    8. Tuang lagi adonan susu.Tambah topping oreo dan keju.Bisa jg di beri topping yg lain sesuai selera.

    9. Simpan di dalam kulkas kurang lebih 2 jam.

    10. Sajikan dingin lebih nikmat.




    Itulah tadi Resep Cheesecake Oreo Strawberry, Semoga bermanfaat untuk anda.Untuk mendapatkan berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Cheesecake Oreo Strawberry diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Cheesecake Oreo Strawberry - Bunda Tika diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Cheesecake Oreo Strawberry - Bunda Tika dengan alamat Url: https://itssecretgardens.blogspot.com/2016/01/resep-cheesecake-oreo-strawberry-bunda.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==