Resep Cumi saus asam manis cah tauge oleh Nirastorytummy
Inilah cara memasak Cumi saus asam manis cah tauge. Resep Cumi saus asam manis cah tauge yang dibuat oleh Nirastorytummy bisa jadi .
Resep Cumi saus asam manis cah tauge
Porsi:
Bahan-bahan
- 250 gram cumi (potong potong)
- 100 gram tauge
- 1 bawang putih (cincang)
- 1 telur
- 5 sdm tepung sasa serbaguna
- Secukupnya minyak
- Bahan saus:
- 1 bawang putih cincang
- 1 bawang bombay iris
- 3 cabe kriting iris menyerong
- 1/2 gelas air
- 2 sdm saus sambal
- 1 sdm saus tiram
- 1 sdt maizena larutkan dgn 2sdm air
- Secukupnya nanas (saya pake sedikit kurleb 2sdm potongan kecil)
Cara Membuat
-
Note: supaya cumi tidak terlalu bau amis lepas kulit ari yg berwarna kehitaman saat mencuci cumi
-
Kocok lepas telur, masukan potongan cumi, balurkan dgn tepung bumbu sambil d tekan tekan
-
Panaskan minyak, lalu goreng cumi hingga keemasan, tiriskan
-
Panaskan 1 sdm minyak, oseng 1 bawang putih cincang hingga wangi, masukan tauge tambahkan sejumput garam, oseng hingga matang, sisihkan
-
Saus asam manis: panaskan 2 sdm minyak, oseng bawang putih dan bawang bombay hingga wangi, masukan cabe kriting dan nanas oseng sebentar, lalu masukan air, saus sambal, saus tiram dan larutan maizena, biarkan hingga mengental
-
Tinggal plating, tata cumi dan tauge lalu siram saus asam manis and ready to serve ????
Demikianlah Resep Cumi saus asam manis cah tauge, Semoga saja anda menyukainya.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Cumi saus asam manis cah tauge diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Cumi saus asam manis cah tauge - Nirastorytummy diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Cumi saus asam manis cah tauge - Nirastorytummy dengan alamat Url: https://itssecretgardens.blogspot.com/2016/09/resep-cumi-saus-asam-manis-cah-tauge.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.