Resep Sambal goreng ati / hati ayam + kentang oleh dyan ardani
Berikut ini resep cara membuat Sambal goreng ati / hati ayam + kentang. Resep Sambal goreng ati / hati ayam + kentang yang dibuat oleh dyan ardani bisa disajikan 4 porsi.
Resep Sambal goreng ati / hati ayam + kentang
Porsi: 4 porsi
Bahan-bahan
- 4 bh hati ampela ayam
- 1 bh kentang ukuran kecil
- 1 iris lengkuas
- 1 bungkus santan kara
- Gula
- Garam
- Bumbu halus:
- 3 siung bawang putih
- 6 siung bawang merah
- 2 biji kemiri
- 5 bh cabai merah keriting
Cara Membuat
-
Rebus hati ampela ayam sampai matang (10 menit). Tiriskan
-
Potong dadu kentang dan hati ampela kemudian goreng. Tiriskan
-
Tumis bumbu halus, masukkan lengkuas, gula, garam. Masukkan hati ampela dan kentang
-
Tambah air sisa rebusan hati ampela (300 ml). Aduk hingga air sedikit menyusut.
-
Masukkan santan. Aduk2. Tes rasa. Setelah air menyusut, matikan
-
Sajikan
Itulah tadi Resep Sambal goreng ati / hati ayam + kentang, Harapan kami berguna untuk anda.Untuk mencari resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Sambal goreng ati / hati ayam + kentang diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sambal goreng ati / hati ayam + kentang - dyan ardani diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Sambal goreng ati / hati ayam + kentang - dyan ardani dengan alamat Url: https://itssecretgardens.blogspot.com/2016/10/resep-sambal-goreng-ati-hati-ayam.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.