Resep Bolu Kukus Pisang Cinnamon oleh Tejatini Manik
Berikut ini resep Bolu Kukus Pisang Cinnamon. Resep Bolu Kukus Pisang Cinnamon yang dibuat oleh Tejatini Manik bisa menjadi .
Resep Bolu Kukus Pisang Cinnamon
Porsi:
Bahan-bahan
- 200 gr tepung terigu
- 100 gr gula pasir
- 1/2 sdt baking powder double acting
- 1/2 sdt soda kue
- 1/4 sdt garam
- 1/2 sdt cinnamon (bubuk kayu manis)
- 3 buah pisang raja yg sdh matang
- 1 sachet susu dancow
- 80 ml minyak goreng
- 100 ml air
Cara Membuat
-
Campur semua bahan kering di satu wadah, terigu, susububuk,gula, baking powder, baking soda, garam, cinnamon, aduk hingga tercampur rata
-
Potong2 pisang dan hancurkan dengan garpu.. tapi kemarin karena saya kurang waktu masak..jadi pisang saya blender dengan minyak dan air nya..
-
Tuangkan bahan cair ke campuran tepung..aduk2 hingga rata..jangan overmix..yg penting sdh tercampur..
-
Nyalakan kukusan, sambil nunggu kukusan panas hingga beruap, tuang adonan ke cup bolkus yg sdh di alasi paper cup..lalu kukus deh. Ingat lapisi tutup kukusan dengan serbet..kukus selama 20 menit..jangan dibuka2 ya supaya bolkus nya mau mekar sempurna.. Selamat mencoba temen2 cookpad..
Itulah tadi Resep Bolu Kukus Pisang Cinnamon, Mudah-mudahan berguna untuk anda.Untuk mencari resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Bolu Kukus Pisang Cinnamon diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bolu Kukus Pisang Cinnamon Kiriman dari Tejatini Manik diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Bolu Kukus Pisang Cinnamon Kiriman dari Tejatini Manik dengan alamat Url: https://itssecretgardens.blogspot.com/2017/03/resep-bolu-kukus-pisang-cinnamon.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.