Resep Bakpia ubi ungu teflon oleh Amaya Tan
Berikut ini resep cara membuat Bakpia ubi ungu teflon. Resep Bakpia ubi ungu teflon yang dibuat oleh Amaya Tan bisa menjadi .
Resep Bakpia ubi ungu teflon
Porsi:
Bahan-bahan
- Bahan isian
- 150 gr ubi ungu kukus (haluskan)
- 3 sdm skm
- 3 sdm gula
- sejumput garam
- Bahan kulit
- 150 gr tepung terigu
- 2 sdm gula
- 1 sdm blueband
- 1 sdt ragi
- sejumput garam
- secukupnya air hangat
Langkah
-
Untuk bahan isian semua bahan dicampur lalu bulatkan.
-
Campur semua bahan kulit lalu uleni hingga kalis (Air hangat tambahkan sedikit2). Kemudian tutup pakai kain basah dan diamkan selama 45menit
-
Setelah adonan mengembang uleni sebentar dan bagi adonan sekitar 15potong
-
Giling tipis adonan kemudian kasih isian ubi ungu dan bulatkan kemudian pipihkan sedikit. Diamkan bakpia sekitar 10menit baru dipanggang
-
Panggang bakpia dengan api paling kecil di teflon yg sudah dioles blueband kemudian tutup agar panas merata. Kalo udah agak coklat balik bakpia dan panggang sisi yg laen sampai coklat. (Tiap panggang aku sekitar 4-5menit)
Demikianlah tadi Resep Bakpia ubi ungu teflon, Mudah-mudahan berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Bakpia ubi ungu teflon diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bakpia ubi ungu teflon Dari Amaya Tan diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Bakpia ubi ungu teflon Dari Amaya Tan dengan alamat Url: https://itssecretgardens.blogspot.com/2017/09/resep-bakpia-ubi-ungu-teflon-dari-amaya.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.