Resep Saikoro Beef Steak Kiriman dari Dian

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Saikoro Beef Steak Kiriman dari Dian
  • Resep Saikoro Beef Steak oleh Dian

    Dibawah ini adalah resep memasak Saikoro Beef Steak. Resep Saikoro Beef Steak yang dibuat oleh Dian bisa menjadi 2 porsi.



    resep Saikoro Beef Steak


    Resep Saikoro Beef Steak


    Porsi: 2 porsi

    Bahan-bahan

    1. 250 gr daging sapi (has), potong kotak dadu
    2. Garam, merica
    3. 1/2 bawang bombay iris panjang
    4. 2 siung bawang putih iris tipis
    5. Bahan saus Ponzu:
    6. 1,5 sdm soyu sauce (kecap asin jepang)
    7. 1,5 sdm air jeruk lemon/nipis
    8. 1 sdt mirin
    9. 1,5 sdt gula
    10. Sejumput Bubuk Dashi (kaldu ikan)
    11. Bahan saus onion ponzu:
    12. 2 sdm sake (bisa diganti angciu)
    13. 3 sdm bawang bombay parut
    14. Ponzu sauce
    15. 1/2 sdm bawang putih parut
    16. 1/2 sdm mentega

    Langkah

    1. Bumbui daging dengan garam dan merica secukupnya. Diamkan 15mnt

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    2. Goreng bawang putih hingga kecoklatan. Jangan sampai gosong. Sisihkan

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    3. Masak bawang bombay dengan sedikit minyak hingga kecoklatan. Jangan terlalu lama supaya tetap renyah.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    4. Siapkan saus Ponzu : campurkan semua bahan aduk sampai rata. Sisihkan

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    5. Panaskan 3 sdm minyak goreng di wajan dengan api sedang. Jika sudah panas, masukkan daging. Masak sampai kecoklatan. Angkat dan sisihkan. Sisakan sedikit minyaknya untuk membuat saus onion ponzu

      Ganti

      Tambah foto

      Tambah foto

    6. Saus Ponzu: panaskan wajan dengan sisa minyak untuk menggoreng daging td, masukkan sake, bawang bombay parut, aduk rata, tambahkan saus ponzu, masukkan bawang putih parut. Aduk rata sampai meletup masukkan mentega. Aduk sebentar. Matikan api.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    7. Siapkan nasi panas, taruh bawang bombay dan bawang putih goreng, taruh daging kmdn siram dg saus onion ponzu. Sajikan

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    Tambah langkah


    Demikianlah tadi Resep Saikoro Beef Steak, Semoga berguna untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Saikoro Beef Steak diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Saikoro Beef Steak Kiriman dari Dian diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Saikoro Beef Steak Kiriman dari Dian dengan alamat Url: https://itssecretgardens.blogspot.com/2017/09/resep-saikoro-beef-steak-kiriman-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==