Resep Silky puding milo oreo By Fitri Dwi Cahyani

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Silky puding milo oreo By Fitri Dwi Cahyani
  • Resep Silky puding milo oreo oleh Fitri Dwi Cahyani

    Berikut ini resep Silky puding milo oreo. Resep Silky puding milo oreo yang ditulis Fitri Dwi Cahyani bisa menjadi .



    gambar untuk resep makanan Silky puding milo oreo


    Resep Silky puding milo oreo


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 2 bungkus milo 3in1 (bisa kalian ganti dengan susu coklat uht)
    2. 1/2 sendok teh nutrijel coklat
    3. 1/2 sendok teh agar" swallow coklat
    4. 500 ml air
    5. 2 sendok makan gula pasir atau sesuai selera
    6. secukupnya Oreo untuk taburan

    Langkah

    1. Campur setengah sendok teh agar" swallow dan nutrijel dengan milo dan gula pasir lalu aduk rata

    2. Masak 500 ml air dan tunggu hingga agak panas

    3. Campurkan kedalam air panas lalu aduk rata dan tunggu hingga mendidih

    4. Setelah mendidih matikan lalu saring puding kedalam wadah sebelum dicetak

    5. Lalu cetak kedalam wadah dan tunggu hingga dingin. Lalu masukkan kedalam kulkas

    6. Kalau saya bikin taburan diatasnya pakai sisa milo lalu oreo di hancurkan dan diaduk lalu ditambahkan di bawah silky puding saat baru masuk cetakan. Dan taruh diatasnya saat dingin.




    Itulah tadi Resep Silky puding milo oreo, Semoga bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Silky puding milo oreo diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Silky puding milo oreo By Fitri Dwi Cahyani diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Silky puding milo oreo By Fitri Dwi Cahyani dengan alamat Url: https://itssecretgardens.blogspot.com/2017/09/resep-silky-puding-milo-oreo-by-fitri.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==