Resep Pasta kacang hijau Karya kusriwati

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Pasta kacang hijau Karya kusriwati
  • Resep Pasta kacang hijau oleh kusriwati

    Berikut ini adalah resep memasak Pasta kacang hijau. Resep Pasta kacang hijau yang dibuat oleh kusriwati bisa menjadi .



    bahan dan cara membuat Pasta kacang hijau


    Resep Pasta kacang hijau


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 300 g kacang hijau kupas
    2. 150 ml skm
    3. 100 g gula
    4. 2 lbr daun pandan
    5. 400 ml air (boleh di tmbh klo kurang)
    6. 1/2 sdt extract vanilla
    7. 100 ml minyak goreng
    8. 2 sdm maizena

    Langkah

    1. Kacang hijaunya rendam 5jam, kemudian cuci bersih dan kukus smp matang dan biarkan dingin

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    2. Setelah dingin tambahkan 400ml air dan blender

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    3. Setelah halus masukkan Ke panci anti lengket, tambahkan semua sisa bahan dan masak sampai Kalis.(jangan lupa di aduk biar gak gosong)

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    4. Bisa buat isian atau makan lgsg jg enak.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    5. Selamat mencoba ??

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    Tambah langkah


    Itulah Resep Pasta kacang hijau, Harapan kami dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mencari resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Pasta kacang hijau diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Pasta kacang hijau Karya kusriwati diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Pasta kacang hijau Karya kusriwati dengan alamat Url: https://itssecretgardens.blogspot.com/2017/11/resep-pasta-kacang-hijau-karya-kusriwati.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==