Resep Asin Peda Jagung Manis Karya Santiana_UmmuHanifahs

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Asin Peda Jagung Manis Karya Santiana_UmmuHanifahs
  • Resep Asin Peda Jagung Manis oleh Santiana_UmmuHanifahs

    Inilah resep Asin Peda Jagung Manis. Resep Asin Peda Jagung Manis yang dishare oleh Santiana_UmmuHanifahs bisa disajikan .



    gambar untuk resep makanan Asin Peda Jagung Manis


    Resep Asin Peda Jagung Manis


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 2 ekor ikan asin peda ukuran sedang
    2. 1/2 buah jagung manis diperet
    3. 1 ikat daun kemangi
    4. 3 buah cabe hijau diiris tipis
    5. Bumbu:
    6. 5 siung bawang merah
    7. 2 siung bawang putih
    8. 2 buah cabe merah
    9. 1/2 buah tomat
    10. 1 ruas lengkuas
    11. 1 sdm saus tiram (saori)
    12. 1/2 sdt gula pasir
    13. Secukupnya minyak goreng
    14. 1 buah jeruk limau

    Cara Membuat

    1. Goreng ikan asin dalam sedikit minyak goreng supaya ikan tidak hancur. Kecil saja apinya biar matang merata dan tidak gosong. Jika sudah matang, angkat lalu sisihkan;

    2. Tumis bawang merah, bawang putih, cabe merah, tomat, dan lengkuas hingga layu dan harum kemudian masukkan jagung manis. Aduk-aduk sebentar lalu tambahkan daun kemangi dan cabe hijau. Tuangkan sedikit air dan taburkan gula pasir serta saus tiram. Tidak usah pakai garam. Aduk-aduk lagi hingga bumbu tercampur rata;

    3. Masukkan ikan asin, balikkan sekali saja agar rasanya menyatu. Hati-hati saat membalik ikan karena ikan mudah hancur. Test rasa.

    4. Tuangkan dalam piring dan beri perasan jeruk limau. Hmmm... Baunya saja bikin mengundang selera. Lebih nikmat makannya dengan sambal terasi. Selamat mencoba.




    Itulah Resep Asin Peda Jagung Manis, Mudah-mudahan bermanfaat untuk anda.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep masakan yang tentunya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Asin Peda Jagung Manis diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Asin Peda Jagung Manis Karya Santiana_UmmuHanifahs diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Asin Peda Jagung Manis Karya Santiana_UmmuHanifahs dengan alamat Url: https://itssecretgardens.blogspot.com/2018/01/resep-asin-peda-jagung-manis-karya.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==