Resep Bolu Santan Ketan Putih By Fiona Indah

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Bolu Santan Ketan Putih By Fiona Indah
  • Resep Bolu Santan Ketan Putih oleh Fiona Indah

    Inilah resep masakan Bolu Santan Ketan Putih. Resep Bolu Santan Ketan Putih yang dishare oleh Fiona Indah cukup untuk 12 porsi.



    gambar untuk resep makanan Bolu Santan Ketan Putih


    Resep Bolu Santan Ketan Putih


    Porsi: 12 porsi

    Bahan-bahan

    1. 140 gr tepung ketan putih
    2. 2 butir telur
    3. 120 gr gula pasir
    4. 50 ml minyak goreng
    5. 80 ml santan
    6. 1/8 sdt tbm
    7. secukupnya Pasta strawberi, pewarna kuning, pewarna hijau
    8. secukupnya Pasta pisang dan pewarna kuning

    Cara Membuat

    1. Siapkan bahan, telur, gula dan TBM dikocok sampe mengembang/putih -masukan ke adonan: tepung ketan, minyak goreng, dan santan, kemudian kocok lagi sampai betul2 rata. - bagi adonan jadi 3, beri pasta strawberi, pewarna kuning dan hijau. - tuang ke cetakan mawar yang telah dioles minyak. -sisa adonan kuning ditambah pasta pisang, tuang ke cetakan pisang. - kukus +/- 15 menit atau sampai matang. - hidangkan.




    Demikianlah tadi Resep Bolu Santan Ketan Putih, Harapan kami bermanfaat untuk anda.Untuk menemukan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Bolu Santan Ketan Putih diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bolu Santan Ketan Putih By Fiona Indah diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Bolu Santan Ketan Putih By Fiona Indah dengan alamat Url: https://itssecretgardens.blogspot.com/2018/06/resep-bolu-santan-ketan-putih-by-fiona.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==