Resep Mini Pao Coklat Kiriman dari Nugrahani Fitria Andriani

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Mini Pao Coklat Kiriman dari Nugrahani Fitria Andriani
  • Resep Mini Pao Coklat oleh Nugrahani Fitria Andriani

    Berikut ini cara membuat Mini Pao Coklat. Resep Mini Pao Coklat yang ditulis Nugrahani Fitria Andriani cukup untuk .



    resep masakan Mini Pao Coklat


    Resep Mini Pao Coklat


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 200 gr tepung terigu protein sedang
    2. 4 sdm gula halus (atau sesuai selera)
    3. 1 bks vanili bubuk
    4. 1/2 sdt garam
    5. secukupnya air hangat
    6. 2-3 sdm mentega putih
    7. 1 sdm vernipan
    8. 1/2 sdt bread improver (ga pake juga gapapa sih)
    9. coklat block untuk filling

    Cara Membuat

    1. Pertamaaa...campur adonan kering, tepung, gula, garam, vanili, vernipan, bread improver

    2. Tambahkan mentega, aduk smpe menjadi butiran halus

    3. Tambahkan air sedikit demi sedikit uleni smpe tangan bersih dg sendirinya, tanda nya adonan udah kalis

    4. Tutup adonan, Diamkan krg lbh 1 jam, biarkan mengembang,

    5. Bagi adonan menjadi 4 atau sesuai selera, isi dengan coklat(atau filling lainnya) diamkan lg 30 menit

    6. Setelah mengembang untuk kedua kalinya siap dikukus, 15menit,

    7. Yay, ready to serve ??




    Demikianlah Resep Mini Pao Coklat, Mudah-mudahan berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Mini Pao Coklat diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Mini Pao Coklat Kiriman dari Nugrahani Fitria Andriani diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Mini Pao Coklat Kiriman dari Nugrahani Fitria Andriani dengan alamat Url: https://itssecretgardens.blogspot.com/2018/12/resep-mini-pao-coklat-kiriman-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==