Resep Bubur Kacang Hijau dengan Irisan Nangka Dari Septi B. Winarti

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Bubur Kacang Hijau dengan Irisan Nangka Dari Septi B. Winarti
  • Resep Bubur Kacang Hijau dengan Irisan Nangka oleh Septi B. Winarti

    Inilah resep Bubur Kacang Hijau dengan Irisan Nangka. Resep Bubur Kacang Hijau dengan Irisan Nangka yang ditulis Septi B. Winarti bisa jadi 2 porsi.



    resep Bubur Kacang Hijau dengan Irisan Nangka


    Resep Bubur Kacang Hijau dengan Irisan Nangka


    Porsi: 2 porsi

    Bahan-bahan

    1. 100 gr kacang hijau
    2. 2 sdm tepung maizena
    3. 1 cengkeh
    4. 1 potong kayu manis
    5. sesuai selera Gula merah
    6. Nangka secukupnya iris kotak

    Langkah

    1. Cuci bersih kacang hijau lalu rendam selama 5 jam. Masukkan kacang ke dalam panci. Beri cengkeh dan kayu manis. Rebus dengan 500ml air hingga sedikit terbuka kulitnya. Kita dapat mengambil air rebusan pertama untuk diminum. Selanjutnya tambahkan air secukupnya lagi ke dalam panci. Rebus kacang hijau hingga lunak

    2. Tambahkan dua sendok tepung maizena yang telah dilarutkan dalam air. Aduk-aduk

    3. Masukkan gula merah yang telah diiris halus dan juga potongan nangka. Aduk-aduk

    4. Koreksi rasa. Bubur kacang hijau siap dihidangkan

    5. Jika suka, sahabat juga bisa menambahkan santan yang telah direbus sebagai kuahnya.




    Itulah tadi Resep Bubur Kacang Hijau dengan Irisan Nangka, Semoga bermanfaat untuk anda.Untuk mencari resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Bubur Kacang Hijau dengan Irisan Nangka diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bubur Kacang Hijau dengan Irisan Nangka Dari Septi B. Winarti diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Bubur Kacang Hijau dengan Irisan Nangka Dari Septi B. Winarti dengan alamat Url: https://itssecretgardens.blogspot.com/2019/02/resep-bubur-kacang-hijau-dengan-irisan.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==