Resep Ayam goreng telur asin - Novia Chan

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Ayam goreng telur asin - Novia Chan
  • Resep Ayam goreng telur asin oleh Novia Chan

    Dibawah ini adalah cara memasak Ayam goreng telur asin. Resep Ayam goreng telur asin yang dishare oleh Novia Chan bisa jadi .



    resep makanan Ayam goreng telur asin


    Resep Ayam goreng telur asin


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 1/2 ekor ayam (boleh bagian apa aja)
    2. Secukupnya garam lada hitam bubuk
    3. Bahan saus telur asin :
    4. 2 butir telor asin (kuningnya saja)
    5. Sedikit air untuk melelehkan kuning telur
    6. 2 siung bawang putih cincang halus
    7. 4 siung bawang merah cincang halus
    8. 1/2 bawbombay cincang halus
    9. 1 lembar keju chedar orange / mozarella (boleh skip)
    10. Margarin

    Langkah

    1. Lumuri ayam yg sdh dipotong2 dg garam lada sampai merata. Diamkan 25 menit biar meresap.

    2. Goreng ayam sampai kecoklatan. Sisihkan

    3. Saus : tumis semua bumbu saus dengan margarin sampai harum. Masukkan kuning telur asin yg sdh dilarutkan dg air. Aduk cepat sampai berbusa. Dengan api kecil. Masukkan potongan keju. Aduk cepat.

    4. Masukkan ayam yg sdh digoreng. Aduk sampai rata. Cicipi. Bila kurang asin bisa ditambahkan sedikit garam. Angkat sajikan dengan cinta




    Demikianlah Resep Ayam goreng telur asin, Mudah-mudahan berguna untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep yang pastinya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Ayam goreng telur asin diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Ayam goreng telur asin - Novia Chan diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Ayam goreng telur asin - Novia Chan dengan alamat Url: https://itssecretgardens.blogspot.com/2019/05/resep-ayam-goreng-telur-asin-novia-chan.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==