Resep Seafood saos padang oleh Uni Yuni
Inilah resep cara membuat Seafood saos padang. Resep Seafood saos padang yang ditulis Uni Yuni bisa disajikan .
Resep Seafood saos padang
Porsi:
Bahan-bahan
- 150 gr cumi basah
- 150 gr kerang hijau
- 2 buah tomat di blender
- 3 sdm saos sambal
- 3 sdm kecap manis
- 1 sdm saos tiram
- 1 buah bawang bombay
- 3 siung bawang putih
- 5 siung cabe merah
- 1 butir putih telor
- secukupnya garam,gula,penyedap
Cara Membuat
-
Cincang bawang bombay n bawang putih lalu tumis hngga layu n harum lalu masukan juice tomat tumis sbntr kmudian masukan saos sambal,kecap manis n saos tiram, masukan jg gula,garam,penyedap sckup'a (saran saya garam sdkt sja krn bumbu sdh berasa dr saos sambal n saos tiram) tmbhkn air aduk rata
-
Lalu masukan cumi n kerang yg sdh di cuci bersih n putih telor aduk rata diamkan, (klo masak cumi sebaik'a tdk usah lama agar tdk alot n cumi msh berasa manis") jika kuah sudah mngental n sekira'a seafood sdh matang angkat n sajikan.
Itulah Resep Seafood saos padang, Semoga dapat bermanfaat bagi anda.Untuk menemukan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Seafood saos padang diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Seafood saos padang Dari Uni Yuni diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Seafood saos padang Dari Uni Yuni dengan alamat Url: https://itssecretgardens.blogspot.com/2016/11/resep-seafood-saos-padang-dari-uni-yuni.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.