Resep Terong Tempe Sambal kemiri oleh Fatma Sarie
Berikut ini resep Terong Tempe Sambal kemiri. Resep Terong Tempe Sambal kemiri yang dibuat oleh Fatma Sarie bisa menjadi .
Resep Terong Tempe Sambal kemiri
Porsi:
Bahan-bahan
- 3 buah Terong ungu
- 1 papan tempe sedang
- 7 cabai rawit merah
- 4 cabai merah besar
- 4 siung bawang putih
- 4 buah kemiri
- secukupnya Garam
- secukupnya Penyedap rasa
- secukupnya Gula merah
- secukupnya Lada bubuk
- secukupnya Minyak sayur
Langkah
-
Iris terong belah 2 kemudian goreng. Iris tempe memanjang jangan terlalu tipis goreng agak kering
-
Haluskan cabai rawit, cabai merah, bawang putih, kemiri
-
Angkat terong dan tempe tiriskan
-
Tumis bumbu halus sampai harum
-
Tambah kan air secukupnya pada bumbu yang ditumis
-
Kemudian tambahkan garam, lada bubuk, penyedap rasa dan gula merah
-
Masukan tempe dan terong. Aduk rata dan kecilkan api
-
Koreksi rasa, dan angkat jika sudah mendidih
-
Selamat mencoba
Demikianlah tadi Resep Terong Tempe Sambal kemiri, Harapan kami bermanfaat untuk anda.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Terong Tempe Sambal kemiri diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Terong Tempe Sambal kemiri Oleh Fatma Sarie diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Terong Tempe Sambal kemiri Oleh Fatma Sarie dengan alamat Url: https://itssecretgardens.blogspot.com/2017/07/resep-terong-tempe-sambal-kemiri-oleh.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.