Resep Homemade Original Thai Tom Yam Oleh Camui Tora

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Homemade Original Thai Tom Yam Oleh Camui Tora
  • Resep Homemade Original Thai Tom Yam oleh Camui Tora

    Berikut ini cara memasak Homemade Original Thai Tom Yam. Resep Homemade Original Thai Tom Yam yang dishare oleh Camui Tora bisa jadi .



    gambar untuk resep Homemade Original Thai Tom Yam


    Resep Homemade Original Thai Tom Yam


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 100 gr daging ayam tanpa tulang
    2. 6 buah udang buang kulitnya
    3. 100 gram cumi
    4. 3 lbr jamur tiram
    5. secukupnya jamur putih kering
    6. 4 helai sawi hijau potong2
    7. 4 helai sawi putih potong2
    8. 1 buah wortel iris2
    9. 1 batang daun bawang
    10. segenggam taoge besar
    11. 4 buah baby jagung (janggel)
    12. secukupnya garam
    13. secukupnya lada
    14. 1 buah lemon ambil sarinya
    15. 2 sdm air asam jawa
    16. 4 lembar daun jerut
    17. 2 cm laos digeprek
    18. 2 tangkai sereh digeprek ikat
    19. secukupnya garam
    20. secukupnya gula
    21. 2 sdm kecap ikan
    22. 100 gram tepung bumbu
    23. secukupnya minyak untuk mennggoreng
    24. bumbu halus
    25. 4 buah cabe merah
    26. 4 buah cabe rawit
    27. 2 buah kemiri
    28. 1 sendok teh ebi
    29. 4 buah bawang putih
    30. 2 sdm minyak

    Cara Membuat

    1. Belah dan potong2 cumi, balur dengan tepung bumbu lalu goreng dengan api sedang hingga matang dan tiriskan

    2. Kemudian, cuci bersih sayuran, daging dan bakal bumbu halus lalu iris2 sesuai selera

    3. Goreng ebi, bawang putih, cabe merah, cabe rawit dan kemiri lalu blender jadi satu dengan minyaknya

    4. Siapkan panci dan rebus bumbu halus dengan air secukupnya. tambahkan daun jeruk, lalus dan sereh serta garam, gula dan lada secukupnua. tambahkan air perasan jeruk lemon serta air asam. tambahkan hingga rasa dianggap sudah mantap

    5. Saring kuah tomyam sebelum isian dimasukkan. karena hanya akan saya makan sendiri maka kuah saya pakai separo. nanti kalau mau makan lagi tinggal ulangi lagi prosedur ini

    6. Susun isian di dalam panci lalu tutup dan rebus dengan api kecil selama 5 menit. kemudian Tom yam sudah siap dinikmati^^




    Itulah Resep Homemade Original Thai Tom Yam, Harapan kami berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Homemade Original Thai Tom Yam diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Homemade Original Thai Tom Yam Oleh Camui Tora diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Homemade Original Thai Tom Yam Oleh Camui Tora dengan alamat Url: https://itssecretgardens.blogspot.com/2018/01/resep-homemade-original-thai-tom-yam.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==