Resep Grilled Chicken Teriyaki - Pawone_mbayul

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Grilled Chicken Teriyaki - Pawone_mbayul
  • Resep Grilled Chicken Teriyaki oleh Pawone_mbayul

    Dibawah ini adalah resep Grilled Chicken Teriyaki. Resep Grilled Chicken Teriyaki yang dishare oleh Pawone_mbayul dapat disajikan 3 porsi.



    resep Grilled Chicken Teriyaki


    Resep Grilled Chicken Teriyaki


    Porsi: 3 porsi

    Bahan-bahan

    1. marinase :
    2. 300 gr ayam fillet
    3. 1 siung bawang putih (haluskan)
    4. 1 ruas jahe (haluskan)
    5. 1 sdm kecap manis
    6. 1 sdt kecap asin
    7. 1 sdt cuka
    8. 1 sdt gula pasir
    9. bahan saus :
    10. 2 sdm madu
    11. 1 sdm kecap manis
    12. 1 sdm kecap asin
    13. 1 sdm gula pasir
    14. 1 siung bawang putih (haluskan)
    15. 1 ruas jahe (parut/ haluskan)
    16. bahan lain :
    17. secukupnya wijen sangrai untuk taburan
    18. minyak goreng untuk menumis

    Cara Membuat

    1. Campurkan semua bahan marinase kemudian diamkan di kulkas 2 - 8 jam (sy marinase sebelum tidur dan paginya sy masak)

    2. Panaskan teflon kemudian panggang ayam hingga ke dua sisinya kecoklatan

    3. Masukkan semua bahan saus, masak hingga saus melekat di ayam dan agak surut

    4. Hidangkan dengan di potong2 kemudian taruh diatas nasi kemudian beri taburan wijen sangrai




    Demikianlah tadi Resep Grilled Chicken Teriyaki, Harapan kami bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Grilled Chicken Teriyaki diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Grilled Chicken Teriyaki - Pawone_mbayul diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Grilled Chicken Teriyaki - Pawone_mbayul dengan alamat Url: https://itssecretgardens.blogspot.com/2018/05/resep-grilled-chicken-teriyaki.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==