Resep Es Jelly ala Kelapa Muda Oleh Erni Puspaningrum

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Es Jelly ala Kelapa Muda Oleh Erni Puspaningrum
  • Resep Es Jelly ala Kelapa Muda oleh Erni Puspaningrum

    Berikut ini adalah cara membuat Es Jelly ala Kelapa Muda. Resep Es Jelly ala Kelapa Muda yang dishare oleh Erni Puspaningrum cukup untuk .



    gambar untuk cara membuat Es Jelly ala Kelapa Muda


    Resep Es Jelly ala Kelapa Muda


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 1 sachet kecil Nutrijel plain/leci (aku agar2 bening merk hokiku)
    2. 1 sachet SKM putih (aku 2 sdm)
    3. 1 sachet kecil Santan kental instan / 65 ml (aku 1 sachet santan bubuk)
    4. 1 sdm Gula pasir (aku 2 sdm)
    5. 400 ml Air (aku 600 ml santan encerr dari air matang--abisin stok)

    Langkah

    1. Siapkan bahan-bahan ya..

    2. Tuang di panci : santan encer, SKM. gula pasir, santan bubuk, agar2 bubuk..lalu diaduk sambil dipanaskan..begitu mendidih pertama langsung matikan api

    3. Dinginkan sampai mengeras..lalu keruk dengan kerokan kelapa muda/sendok/tutup botol

    4. Sajikan dengan air gula + selasih + es batu..syegeerrr

    5. Bisa juga pakai sirup merah




    Itulah Resep Es Jelly ala Kelapa Muda, Semoga berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Es Jelly ala Kelapa Muda diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Es Jelly ala Kelapa Muda Oleh Erni Puspaningrum diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Es Jelly ala Kelapa Muda Oleh Erni Puspaningrum dengan alamat Url: https://itssecretgardens.blogspot.com/2019/08/resep-es-jelly-ala-kelapa-muda-oleh.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==