Resep Grilled Chicken with Alfredo Pasta & Sauteed Veggie oleh fevita maharany
Inilah resep cara membuat Grilled Chicken with Alfredo Pasta & Sauteed Veggie. Resep Grilled Chicken with Alfredo Pasta & Sauteed Veggie yang ditulis fevita maharany dapat disajikan 1 porsi.
Resep Grilled Chicken with Alfredo Pasta & Sauteed Veggie
Porsi: 1 porsi
Bahan-bahan
- 1 potong ayam, bagian paha atas
- 50 gr pasta (elbow + fusilli)
- 50 gr buncis, potong 3 bagian
- 50 gr wortel, potong korek api
- 25 gr bayam merah
- 5 bh jamur kancing, iris
- 2 siung bw putih, cincang
- 1/4 bw bombay, cincang
- 100 ml susu cair
- keju cheddar, parut
- garam
- lada putih
- cabe bubuk
- thyme
Cara Membuat
-
Ayam: Lumuri ayam dengan garam, lada, cabe bubuk, dan thyme. Simpan dalam kulkas 10 - 15 menit.
-
Pasta: Rebus pasta dengan sedikit garam dan minyak hingga al dente. Tiriskan
-
Ayam: Panaskan mentega dan sedikit saja minyak. Panggang ayam hingga matang.
-
Sauteed Veggie: Panaskan wajan dengan sedikit minyak dari ayam. Masukkan bawang putih, setelah wangi tambahkan wortel, masak sebentar. Tambahkan buncis dan bayam merah. Bumbui dengan garam dan lada.
-
Pasta: Panaskan mentega, masukkan bawang bombay. Masukkan jamur, tumis. Tambahkan susu cair, garam, lada, thyme. Masukkan pasta dan keju parut.
Demikianlah Resep Grilled Chicken with Alfredo Pasta & Sauteed Veggie, Semoga saja bermanfaat untuk anda.Untuk menemukan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Grilled Chicken with Alfredo Pasta & Sauteed Veggie diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Grilled Chicken with Alfredo Pasta & Sauteed Veggie Karya fevita maharany diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Grilled Chicken with Alfredo Pasta & Sauteed Veggie Karya fevita maharany dengan alamat Url: https://itssecretgardens.blogspot.com/2019/08/resep-grilled-chicken-with-alfredo.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.