Resep Pepes-bakar Cakalan suwir Sederhana Karya Lilis Handayani

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Pepes-bakar Cakalan suwir Sederhana Karya Lilis Handayani
  • Resep Pepes-bakar Cakalan suwir Sederhana oleh Lilis Handayani

    Berikut ini adalah cara memasak Pepes-bakar Cakalan suwir Sederhana. Resep Pepes-bakar Cakalan suwir Sederhana yang dibuat oleh Lilis Handayani cukup untuk .



    resep makanan Pepes-bakar Cakalan suwir Sederhana


    Resep Pepes-bakar Cakalan suwir Sederhana


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. Bahan utama :
    2. 2 ekor ikan cakalan
    3. Bumbu Halus
    4. 4 butir bawang putih
    5. 4 butir bawang merah
    6. 2 cm Kunyit
    7. 3 cm Laos
    8. 2 butir Kemiri
    9. 2-3 lembar Daun Jeruk
    10. 5 biji cabe
    11. Secukupnya Gula, Garam, Merica
    12. Lidi dan Daun pisang

    Langkah

    1. Bersihkan ikan cakalan, pisahkan dari kepala dan tulang.. Kemudian suwir, apabila pingin agak kecut bisa dikasih perasan jeruk nipis (sesuai selera)

    2. Haluskan bumbu bisa diuleg/diblender.

    3. Campurkan suiran cakalan dan bumbu

    4. Siapkan daun pisang, kepalkan suiran kemudian bungkus dengan daun pisang.

    5. Kukus selama 5-10 menit ikan cakalan yang sudah dibungkus,angkat kemudian kukusan ikan cakalan siap dibakar.




    Itulah tadi Resep Pepes-bakar Cakalan suwir Sederhana, Mudah-mudahan dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Pepes-bakar Cakalan suwir Sederhana diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Pepes-bakar Cakalan suwir Sederhana Karya Lilis Handayani diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Pepes-bakar Cakalan suwir Sederhana Karya Lilis Handayani dengan alamat Url: https://itssecretgardens.blogspot.com/2019/08/resep-pepes-bakar-cakalan-suwir.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==